Paket Perawatan Service Berkala Mobil Honda Mobilio

by | Sep 26, 2022 | Blog, Info Honda, Tips Honda

Hallo Honda Lovers,

Untuk memaksimalkan kembali performa mobil, tentu saja perawatan berjangka wajib dilakukan. Selain bertujuan untuk menjaga performa mobil, service berkala juga bertujuan untuk menjaga komponen-komponen yang terdapat pada mobil agar tetap layak pakai dan menjaga keselamatan sipengguna. Terkadang pemilik mobil lupa bahkan acuh terhadap kewajiban service berkala, yang mengakibatkan mobil mogok dijalan atau yang terburuk mengakibatkan kecelakaan.

Service berkala mobil Honda terdiri dari perawatan 1.000 km, 10.000 km, 20.000 km, 30.000 km, 40.000 km, 50000 km, 60.000 km, 70.000 km, 80.000, 90.000 km dan 100.000 km. Apa saja komponen yang harus di cek saat service sesuai kilometer ? simak berikut.

Perawatan 40.000 km

  • Komponen yang dicek : AC, Ball Joint, Aki, Rem, Lampu, Fan Belt, Emisi Gas, Baud pada komponen, Radiator, Setir Kemudi, Kaki-kaki, Rotasi ban,Oli Gardan dan Wiper beserta salurannya.
  • Komponen yang diganti : Saringan Udara, Oli Mesin, Oli Gear Box, Filter Oli dan Busi.

Perawatan 50.000 km merupakan perawatan lanjutan dari perawatan 40.000 km.

  • Komponen yang dicek : AC, Saringan Udara, Ball Joint, Aki, Rem, Lampu, Emisi Gas, Baud pada komponen, Radiator, Busi, Setir Kemudi, Kaki-kaki, Rotasi ban, dan Wiper beserta salurannya.
  • Komponen yang diganti : Oli Mesin dan Filter Oli.

Perawatan 60.000 km merupakan perawatan lanjutan dari perawatan 50.000 km.

  • Komponen yang dicek : AC, Saringan Udara, Ball Joint, Aki, Rem, Lampu, Fan Belt, Emisi Gas, Oli Gardan atau Oli Gear Box, Baud pada komponen, Radiator, Setir Kemudi, Kaki-kaki, Rotasi ban, dan Wiper beserta salurannya.
  • Komponen yang diganti :Oli Mesin, Filter Oli dan Busi.

Perawatan 70.000 km merupakan perawatan lanjutan dari perawatan 60.000 km.

  • Komponen yang dicek : AC, Saringan Udara, Ball Joint, Aki, Rem, Lampu, Emisi Gas, Baud pada komponen, Radiator, Busi, Setir Kemudi, Kaki-kaki, Rotasi ban, dan Wiper beserta salurannya.
  • Komponen yang diganti : Oli Mesin dan Filter Oli.

Perawatan 80.000 km merupakan perawatan lanjutan dari perawatan 70.000 km.

  • Komponen yang dicek : AC, Saringan Udara, Ball Joint, Aki, Rem, Lampu, Fan Belt, Emisi Gas, Oli Gardan atau Oli Gear Box, Baud pada komponen, Radiator, Setir Kemudi, Kaki-kaki, Rotasi ban, dan Wiper beserta salurannya.
  • Komponen yang diganti : Oli Mesin, Filter Oli dan Busi.

PROMO SERVICE 40.000 KM HONDA MOBILIO

Dengan membeli paket ini, kamu mendapatkan rangkaian service mobil HONDA
• Pergantian Oli Mesin (GREEN/BLUE/GOLD)
• Serangkaian Perawatan Service Berkala 

HARGA MULAI DARI Rp. 1.381.185

PROMO SERVICE 50/70/110 KM HONDA MOBILIO

Paket Service Berkala Honda Mobilio 50K/70K/110K. Dengan membeli paket ini, kamu mendapatkan rangkaian service mobil HONDA
• Pergantian Oli Mesin (GREEN/BLUE/GOLD)
• Serangkaian Perawatan Service Berkala

PROMO SERVICE 80.000 KM HONDA MOBILIO

Paket Service Berkala Honda Mobilio 80K. Dengan membeli paket ini, kamu mendapatkan rangkaian service mobil HONDA
• Pergantian Oli Mesin (GREEN/BLUE/GOLD)
• Serangkaian Perawatan Service Berkala

Untuk info lebih lanjut silahkan Kunjungi dealer Honda Sukun Malang
Jl. S. Surpriadi No 19-22 Sukun, Malang

Team Telemarketing
Telemarketing : 082133727332
Official Website: www.hondasukunmalang.co.id
Official IG : @hondasukun

This will close in 0 seconds

This will close in 11 seconds