Komponen Mobil ini Perlu Dilakukan Service Rutin

Komponen Mobil ini Perlu Dilakukan Service Rutin

Service Rutin berkala

Perawatan service rutin seperti komponen mobil dapat meningkatkan performa mesin, meningkatkan efisiensi bahan bakar, dan juga membuat mobil lebih aman dan nyaman.

Hallo honda lovers,
Semua mobil memiliki komponen penting sebagai alat penggerak, fitur keselamatan dan kenyamanan. Komponen mobil perlu diperhatian khusus dengan cara servis berkala. promo honda brio malang Berikut ini ada komponen mobil yang perlu dilakukan pemeriksaan dan perbaikan secara berkala:

kredit murah honda malang

  • Pemerikasaan Bagian Air Condition (AC)
    Melakukan servis AC secara rutin memang sangat penting untuk menjaga agar filter udara pada AC tetap bersih. Filter udara yang kotor akan membuat udara yang dihasilkan mengandung debu dan juga membuat sirkulasi udara tidak berjalan dengan baik. Untuk melakukan service AC tidak perlu menunggu AC rusak atau bermasalah. promo honda mobilio malang Meskipun AC terlihat bersih, belum tentu hal ini benar-benar bersih. Dengan rutin melakukan service AC seperti ganti pelumas, refigeran, dan pembersihan.

Baca artikel penyebab AC mobil tidak dingin

  • Service Pergantian Oli
    Penggantian oli secara rutin dilakukan agar mesin kendaraan menjadi terawat dan dapat memberikan performa yang baik bagi kendaraan yang dipakai. cicilan murah honda malang Tetapi pemilik mobil sering kali lupa untuk mengganti oli sesuai dengan ketentuan yang sudah dianjurkan. Padahal oli mesin memiliki fungsi sebagai pelumas untuk melumasi komponen-komponen mesin supaya pada saat terjadi gesekan antar komponen mesin tidak terjadi keausan. honda jazz malang Oli mesin juga sebagai pembersih kotoran-kotoran yang ada pada bagian mesin yang akan disaring oleh saringan oli mesin, pencegah karat pada bagian mesin yang sudah dilumasi oleh oli mesin, service honda malang Oli mesin bisa berfungsi sebagai pendingin untuk mesin yang sudah dialiri oleh oli tidak terlalu panas dan dapat mendinginkan mesin tersebut.

Baca artikel service ganti oli itu wajib!

  • Service Spooring dan Balancing
    Spooring dan Balancing ini menjadi bagian penting, Jika kamu memiliki mobil yang kondisi rodanya lurus dan seimbang akan membuat kamu nyaman saat berkendara. honda hrv malang Tetapi jika mobil kamu sering melewati jalan rusak, berlubang dapat mengakibatkan ban mobil cepat aus. Jadi melakukan service spooring dan balancing merupakan solusi terbaik untuk kenyamanan mobil kamu saat berkendara. dealer resmi honda sukun malang Spooring merupakan proses meluruskan kembali kedudukan empat roda mobil seperti awal sesuai dengan pengaturan pabrikannya contohnya kedua roda depan yang akan diluruskan dan diatur kembali. honda brv malang Sedangkan untuk Balancing adalah proses menyeimbangkan kembali agar putarannya seimbang. Voucer service spooring Banyak bengkel yang menawarkan jasa spooring dan balancing dengan harga yang sangat variatif. Harga spooring dan balancing sangat tergantung dengan model mobilnya.

Baca artikel spooring dan balancing di perawatan mobil

  • Service Kaki-Kaki
    Kaki – kaki mobil seperti ball joint, tierod, stabilizer dan booshing memiliki usia pakai dan harus diganti setiap 100.000 km atau sekitar 5 tahun sekali. Ketika komponen tersebut sudah mulai aus, maka akan muncul gejala-gejala kerusakan, seperti pada ball joint dan tierod akan mengeluarkan suara berisik. honda crv malang Jika kondisi tersebut didiamkan maka kerusakan akan semakin parah dan bisa mengakibatkan ban copot dari tempatnya.

Manfaatkan Promo Paket Service di Honda Sukun Malang, yuk ambil promonya lewat Official Store Tokopedia Honda Sukun Malang.

Untuk info lebih lanjut silahkan Kunjungi dealer Honda Sukun Malang
Jl. S. Surpriadi No 19-22 Sukun, Malang

Team Telemarketing
Atha: 082242081631
Official Website: www.hondasukunmalang.co.id
Official IG : @hondasukun

This will close in 0 seconds

This will close in 11 seconds